Rabu, 05 Oktober 2011

Contoh Sistem Informasi di 3 level Management

Low Management
Ada beberapa hotel yang sudah menetapkan standarisasi makanan dengan mencatatnya di book recipe.  Dengan adanya book recipe, seorang Cook 1 bisa menjaga kualitas makanan agar tetap terjaga seduai standard yang ada.

Middle Management
Dalam rangka menyambut datangnya bulan Ramadhan, Sous Chef di suatu hotel merencanakan untuk membuat menu baru yang proporsional dan mempunyai nilai gizi yang cukup serta standard kesehatan yang baik bagi orang yang melaksanakan puasa. Disaat pagi sampai maghrib, orang muslim berpuasa, dirasa penting bagaimana disaat makan malam mereka bias memenuhi gizinya. Dengan adanya itu, Sous Chef bekerjasama dengan seorang ahli gizi untuk menentukan gizi yang cukup setelah setengah hari berpuasa.

Top Management
Disaat suatu perusahaan hotel tengah dilanda penurunan omset besar-besaran, Manager di level top management merasa perlu mempesnsiunkan dini orang-orang yang berada baik di level middle management maupun low management. Untuk memilih siapa yang akan dipensiunkan, mereka butuh data-data seperti absensi, kelakuan saat bekerja, profesionalisme dll dari Human Resources Department. Mengacu dari data tersebut, orang-orang yang berada di level Top Management bias mengambil keputusan.  

Tidak ada komentar:

Posting Komentar